Home » » Cara Membuat Status Berwarna Pada BBM

Cara Membuat Status Berwarna Pada BBM

Cara Membuat Status Berwarna Pada BBM
Cara Membuat Status Berwarna Pada BBMBlackberry Messenger atau BBM adalah salah satu Aplikasi chatting paling populer dan paling banyak digunakan oleh pengguna Smratphone. Personal Massage yang ada di BBM Android dapat anda rubah warnanya sesuka hati, dan merubah text stylenya sesuai keinginan dan warnanya juga bisa merah, kuning, hijau, biru, pink, semuanya bisa sesuai yang anda inginkan.


Tips atau Trik ini mungkin sangat mudah dilakukan, apaliagi bagi anda yang sudah mengenal HTML, dan juga yang sudah bisa membaca bahasa HTML seperti ukuran font, font style seperti bold, underline, italic. font color (red, green, blue) pasti kalian yang sudah mengerti akan tau caranya, namun bagi anda yang belum mengerti dan masih penasara. Berikut adalah caranya : 



Membuat status huruf besar, Contoh:

<h1>Tulis status disini</h1>

Kode h1 bisa dirubah dengan h2, h3, h4, h5, h6 dan seterusnya Semakin besar angka di belakang huruf "h", maka huruf yang tercetak akan semakin besar.



Membuat status cetak tebal, Contoh:

<b>Tulis status disini</b>
Membuat status cetak miring, Contoh :
<i>Tulis status disini</i>
Membuat status cetak garis bawah, Contoh:
<u>Tulis status disini</u>
Membuat status huruf berukuran kecil, Contoh:
<small>Tulis status disini</small>
Membuat status berwarna, Contoh:
<font color=blue>Tulis status disini</font>

Warna bisa dipilih sesuai keinginan kalian, terserah anda bisa dirubah dengan tag warna: red, green, blue, dll atau bisa juga dirubah dengan kode warna HTML, misalnya #FF0000, #01DF01, #FF00FF, dsb.



Semua tag script atau HTML diatas bisa dikombinasikan menjadi satu tag HTML misalnya seperti:

<i><u><font color=red>Tulis status disini</i></u></font>
Catatan : Trik ini hanya dapat dilakukan dan dilihat oleh pengguna BBM for Android

Demikian artikel mengenai Cara Membuat Status Berwarna Pada BBM, semoga dapat membantu anda yang ingin berkreasi dengan status BBM anda.

0 comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.